Array merupakan kemampan untuk menggunakan satu variabel yang dapat menyimpan beberapa data dan manipulasinya lebih evektif.Array harus di deklarasikan seperti layaknya sebuah variabel.

Pengenalan array
Kita memiliki tiga variabel
berikut adalah tiga variabel dengan tipe data int yang memiliki identifier yang berbeda untuk tiap variabelnya
Int number1;
Int number2;
Int number3;
number1 =1;
number2 =2;
number3 =3;

code di atas bukanlah contoh array yang baik untuk memperlihatkan penginisialisasian dan penggunaan variabel terutama jika variabel tersebut di gunakan untuk tujuan yang sama.
sebush array akan menyimpan beberapa item datayang sama dalam sebuah blok memory yang berdekatan yang kemudian di bagi dalam beberapa slot
tipe data inilah yang di sebut sebagai array.
                                   




                                                Deklarasi Array
Untuk mendeklarasikan array,kita dapat menulis tipe datanya,dan di ikuti dengan tanda kurung seperti [] serta di ikuti oleh nama identifier.
Sebagai Contoh:
Int [] ages ;
Atau anda dapat menempatkan sepasang tanda kurung [] sesudah nama identifier
Sebagai Contoh
Int ages [] ;           

Untuk membuat sebuah array atau menginstantiate sebuah array anda dapat menulis:
New keyword,di ikuti dengan tandakurung [] yang berisi angka pada elemen yang anda inginkan pada array tersebut
sebagai contoh:
 / / deklarasi
  int ages [] ;
/  / instantiate object
  ages =
new int [ 100 ];

Anda juga dapat menginstantiate sebuah array dengan cara menginisialisasinya secara langsung dengan data:
contoh:
Int  arr[]  =  {1   ,   2   ,   3   ,   4   ,   5};
Pernyataan ini mendeklarasikan dan meng-instatiate sebuar array dari integer dengan lima elemen (diinisialisasi dengan nilai 1 , 2 , 3 ,  4 dan 5)

                       

Copyright © Setyeawan Template Design by RzaaL 1306